
BLORA - Ditengah pandemi global Corona Virus
Disease 2019 (Covid-19), Danramil bersama Anggota koramil 05/Cepu
memberikan ta'jil di bulan Ramadhan
sebanyak 300 paket, terdiri-dari nasi kotak, makanan ringan dan masker kepada
masyarakat yang menjalankan ibadah puasa,
khususnya masyarakat Warga Siti Mulyo Lr.Rel kereta RT.01 RW.10
kelurahan Cepu Kecamatan Cepu kabupaten Blora Provinsi Jawa Tengah, dalam
kondisi ekonominya kurang mampu ...