August 2019 ~ MEDIAEDUKASIANDA

Tugas Pelajar Dalam Mengisi Kemerdekaan

mediaedukasianda,- Dewasa ini tugas segenap bangsa Indonesia adalah mengisi kemerdekaan. Melaksanakan berbagai kegiatan pembangunan di segala bidang sesuai tugas dan fungsi masing-masing. Tugas Pelajar Dalam Mengisi Kemerdekaan – Sebagai pelajar/mahasiswa, tugas utamanya adalah belajar dengan baik. Meraih prestasi belajar secara optimal dengan penuh semangat. Apalagi dalam minggu ini, bangsa Indonesia sedang memeriahkan dan akan memperingati...
Share:

Minum Air Putih Sehari-hari Manfaatnya Luar Biasa Untuk Kesehatan Tubuh Anda

mediaedukasianda,- Minum air putih sudah terkenal sebagai salah satu kebiasaan yang sangat bermanfaat untuk kesehatan tubuh kita. Apalagi jika Toppers melakukannya dengan rutin dan sesuai dengan kebutuhan. Yuk, pelajari lebih dalam manfaat kebiasaan minum air putih sehari-hari! Cara menghitung kebutuhan minum air putih manusia: Sebelum menggali lebih dalam manfaat minum air putih, ada baiknya Toppers mengetahui dahulu kebutuhan air putih sehari-hari. Perbedaan...
Share:

Libur Hari Raya Idul Adha 2019, Rencanakan Sekarang !

mediaedukasianda,- Rencanakan liburan mulai saat ini, planning tepat, harga bersahabat dengan agen traveling terdekat! Manfaatkan Liburan Hari Raya Idul Adha 2019 anda bersama keluarga terdekat. Idul Adha  menjadi hari raya lainnya bagi umat Islam selain Idul Fitri. Beberapa orang menyebut Idul Adha  dengan istilah Hari Raya Kurban. Hal ini dikarenakan pada saat Idul Adha , umat muslim yang berkecukupan dihimbau untuk menyembelih...
Share:

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Untuk Guru (Pendidik)

mediaedukasianda,- Pada kesempatan kali ini Kita  akan membahas pengertian dan juga menjelasan secara lengkap mengenai RPP (Rencana Pelaksanaan Pembelajaran). Anda para tenaga pendidik (Guru) tentu sudah tahu apa itu RPP. Namun bagi Anda yang masih kurang tahu atau bingung mengenai RPP bisa menyimak penjelasan di bawah ini untuk memahami lebih lanjut. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) adalah rencana kegiatan pembelajaran tatap muka untuk...
Share:

Sapi Hewan Qurban Yang Baik Buat Anda

mediaedukasianda,- Agar bisa tahu apakah sapi Qurban itu baik, harus dikenali Ciri atau tanda sehat Hewan Sapi atau domba tersebut. Salah satu faktor yang penting dalam ibadah kurban adalah memberikan kurban yang terbaik. Sapi qurban yang kuat dan sehat harus menjadi pilihan utama. Bisa dibayangkan kita sudah ikhlas dalam beribadah kurban tapi ternoda karena sang penerima kurban merasa kecewa karena tidak mendapatkan daging dengan kualitas...
Share:

Menanam Kencur Di Polybag, Pot, Karung Di Rumah Anda

mediaedukasianda,- Kencur atau dalam bahasa latin Kaempferia Galanga merupakan salah satu jenis tanaman obat atau empon-empon yang masuk dalam suku Zingiberaceae atau suku temu-temuan. Kencur merupakan tanaman rimpang yang dapat tumbuh dengan subur pada dataran rendah ataupun pegunungang yang memiliki tanah gembur dengan kadar air yang tidak terlalu banyak. Pada musim penghujan kencur akan tumbuh dengan baik, Kencur memiliki banyak menfaat karena...
Share:

Terbaru

Kereta Api Kita Yang Tak Pernah Berhenti

𝗕𝗟𝗢𝗥𝗔 — Disebuah stasiun tua yang sudah tak digunakan lagi, ada cerita tentang kereta hantu yang muncul setiap malam purnam...

Total Pageviews

Popular Posts

Komunitas

SELANJUTNYA »